Page 47 - Majalah RealEstat Indonesia Edisi Januari 2024
P. 47
PARIWISATA
pascapandemi.
“Ini akan semakin meningkat ya, bagai-
mana orang akan menggabungkan bisnis
dan leisure menjadi satu dan ini sebetulnya
menguntungkan kita. Karena Jakarta meru-
pakan pusat bisnis, dan dari Jakarta para pe-
bisnis kita ajak berwisata ke Bali, ke Labuan
Bajo, atau Borobudur,” kata Angela.
Peluang itu dapat diambil dengan
menggabungkan paket-paket gabungan
antara bisnis dengan wisata. Apalagi sema-
kin banyaknya aktivitas MICE (meetings, in-
centives, conferences and exhibitions) yang
akan mendorong pertumbuhan bisnis dan
pariwisata.
Selanjutnya, tren pengalaman wisata
kebugaran (wellness experience) yang dipro-
yeksikan bakal semakin diminati. Hal itu
berkaitan dengan pergeseran perilaku wisa-
Sementara untuk indikator pariwisata bentukan BLU, penguatan hubungan antar tawan usai pandemi Covid-19 yang semakin
dan ekonomi kreatif berkelanjutan, Kemen- lembaga, serta dukungan pengembangan menyadari pentingnya kesehatan jiwa dan
parekraf menjalankan program Karisma usaha parekraf. pengalaman spiritual.
Event Nusantara yang sepanjang tahun “Dan tentunya signature program kami “Saat ini kita sedang garap KEK Kesehat-
2023 dari seluruh event yang berlangsung adalah Anugerah Desa Wisata Indonesia an Sanur di Bali yang diharapkan menjadi
mampu mendorong pergerakan 7,4 juta dimana terdapat lebih dari 4.500 peserta di salah satu point of interest dari wisata kese-
wisatawan dengan perputaran uang men- tahun 2023 dan sudah ditentukan 75 peme- hatan Indonesia,” ujarnya.
capai Rp12,4 triliun dan lebih dari 11.400 nang,” kata Angela. Ada juga, tren pariwisata deep and me-
UMKM yang tersentuh serta kurang lebih Angela Tanoesoedibjo menambahkan aningful. Dijelaskan, ketidakpastian selama
143.200 pelaku seni/event terlibat. ada empat tren pariwisata pada tahun 2024 pandemi membuat lebih dari 3/4 wisatawan
Kemenparekraf juga menggulirkan pro- yakni Bleisure, Wellness Experience, Deep and dalam survei Booking.com menginginkan
gram Aksi Selaras Sinergi (Aksilarasi) yakni Meaningful, dan Set-Jetting. pengalaman wisata yang lebih berkualitas
program pendampingan dan peningkatan Menurutnya, kembali pulihnya perja- dan bermakna.
kebermanfaatan di 12 produk unggulan di 5 lanan bisnis secara global dan tumbuhnya Angela menyebutkan, Indonesia memili-
destinasi pariwisata super prioritas. kebebasan untuk bekerja jarak jauh mening- ki nature dan kultur yang kental, sehingga
Selanjutnya, untuk indikator peningkat- katkan fleksibilitas untuk berwisata di sela- dapat dikemas dengan story telling yang
an daya saing, Kemenparekraf menjalankan sela rutinitas pekerjaan. Pelaku perjalanan menarik. Tren lain yang menarik untuk wisa-
program dengan konsep-konsep yang lang- bisnis juga terus menginkorporasi aktivitas tawan adalah wisata set jetting (tempat-
sung menyentuh pilar-pilar penguatan. leisure dalam komitmen pekerjaannya, se- tempat syuting film) yang ke depan bakal di-
Salah satunya adalah melalui penerbitan hingga menjadikan bleisure (business and gandrungi wisatawan. (Rinaldi)
Indeks Pembangunan Kepariwisataan Na- leisure) sebagai tren yang akan terus tumbuh
sional (IPKN), peningkatan SDM pariwisata
melalui upskilling, reskilling, dan new skilling
yang telah diikuti lebih dari 13.000 pelaku
pariwisata dan lebih dari 13.000 pelaku eko-
nomi kreatif.
Tren Pariwisata
Ke depan, ungkap Wakil Menteri Pariwi-
sata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoe-
dibjo, akan segera dirilis outlook pariwisata
dan ekonomi kreatif serta melakukan banyak
pelatihan yang diikuti pelaku pariwisata dan
ekonomi kreatif (parekraf).
Kemenparekraf juga mendukung pe-
nyusunan materi IPRO di 5 DPSP dan 10 DPP,
penyusunan naskah akademik dari pem- FOTO-FOTO: ISTIMEWA
RealEstat Indonesia | Edisi 205, Januari 2024 | 47Estat Indonesia | Edisi 205, Januari 2024 | 47
Real