Page 38 - Majalah RealEstat Indonesia Edisi April 2024
P. 38
K eluarga Besar Realestat Indonesia (REI) menggelar acara Buka Puasa Bersama di Ballroom Hotel Sheraton Gandaria City
Jakarta, Jumat (22/3/2024). Kegiatan ini dihadiri para pengurus DPP REI dan DPD REI seluruh Indonesia, serta para mitra
kerja baik pemerintah maupun perbankan.
Acara rutin setiap tahunnya itu diisi berbagai rangkaian acara dari santunan untuk anak yatim piatu, MoU kerjasama DPP
REI dan BNI serta diakhiri dengan ceramah, buka puasa bersama dan Sholat Maghrib berjamaah.
38
38 | Edisi 208, April 2024 | RealEstat Indonesia | Edisi 208, April 2024 | RealEstat Indonesia