Page 36 - Majalah RealEstat Indonesia Edisi Juni 2024
P. 36

TREN PASAR







































              Indonesia Jadi Incaran Utama


            Relokasi Manufaktur Dunia



          DIVERSIFIKASI RANTAI PASOKAN MEREPRESENTASIKAN PELUANG BAGI NEGARA INI, TETAPI DIBUTUHKAN FLEKSIBILITAS
          DALAM PEMILIHAN LAHAN DAN OPSI PEMBIAYAAN.
              erusahaan realestat komersial dan manajemen investasi global    Seperti diketahui, diversifikasi dalam rantai pasok adalah langkah
              menilai Indonesia akan menjadi negara yang mendapatkan   alami bagi perusahaan yang bergerak dalam bidang manufaktur di
              manfaat besar dari langkah perusahaan-perusahaan dunia yang   lifecycle ekonomi yang lebih besar di kawasan ini. JLL melihat bahwa
         Pmelakukan diversifikasi manufaktur mereka guna melengkapi   kawasan Asia Tenggara dan India dapat saling melengkapi dengan ke-
          basis manufakturnya yang sudah ada di China.         kuatan produksi yang sudah ada dari China.
             Dalam  satu dekade  ke depan, akan terjadi akselerasi  pergeseran   “Namun menurut kami, agar perusahaan dapat merespons per-
          dalam  rantai  pasokan,  dimana  diversifikasi  manufaktur  dan  produksi   geseran rantai pasokan ini dengan cepat, mereka perlu mengadopsi
          akan membidik beberapa lokasi di Asia Tenggara dan India. Namun,   pola pikir yang fleksibel terhadap pemilihan lahan dan opsi pendanaan,”
          perusahaan harus fleksibel saat mempertimbangkan lokasi dan opsi   ungkap Michael Ignatiadis, Head of Manufacturing Strategy Asia Pacific
          pembiayaan untuk memanfaatkan volatilitas rantai pasokan.  JLL dalam laporannya.
              Selama beberapa tahun terakhir, sejumlah perusahaan sudah mulai    Indonesia dengan fondasi ekonominya yang kuat, kini bangkit
          menjajaki relokasi manufaktur mereka keluar dari China. Di Asia Pasifik,   sebagai hub untuk manufaktur besar. Populasi yang besar dan ba-
          tren  near/re/friend shoring ini telah membuahkan strategi China+1 di   nyaknya jumlah tenaga kerja, biaya yang menarik, serta berbagai in-
          mana perusahaan menambahkan basis manufaktur tambahan di luar   sentif yang ditawarkan di negara ini menjadikannya tujuan investasi ma-
          China untuk mencegah gangguan terhadap rantai pasokan dengan   nufaktur yang menarik.
          mengurangi ketergantungan terhadap satu negara.         Pada 2023, Indonesia mengalami peningkatan penanaman modal
              Berdasarkan analisa Jones Lang LASalle (JLL), dampak utama   asing langsung (foreign direct investment/FDI) dalam bidang manufaktur,
          telah dirasakan di negara tujuan terutama di Asia Tenggara dan India.   dengan peningkatan sebesar US$4 miliar sehingga mencapai total
          Hasilnya, sejumlah pemerintahan di kawasan tersebut menunjukkan   US$28,7 miliar. Indonesia juga mengalami pertumbuhan yang signifikan
          dukungannya terhadap peluang tersebut dan menerapkan lebih banyak   untuk industri-industri utama seperti elektronik dan perlengkapan,
          kebijakan untuk mendukung industri manufaktur lokal mereka yang   bahan kimia dan farmasi, serta kendaraan bermotor dan transportasi
          memprioritaskan ketersediaan lahan dan akses ke sumber modal.  lain.

          36   |  Edisi 210, Juni 2024  |  RealEstat Indonesia
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41