Headline
Jelang Tutup Tahun, BSI dan Lamudi.co.id Pacu Pembiayaan Rumah
Jakarta – PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) memperluas ekspansi segmen konsumen dengan memacu kinerja pembiayaan rumah untuk generasi milenial. Salah satunya ...Lamudi.co.id Property Awards Dukung Kebangkitan Properti
Jakarta – Perusahaan teknologi yang bergerak di bidang properti (PropTech) Lamudi.co.id menggelar ajang penghargaan Lamudi.co.id Property Awards untuk pertama kalinya. Ajang penghargaan ...Bangga, REI Rengkuh Penghargaan Special Recognition in Real Estate Initiatives
Jakarta – Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) merengkuh penghargaan bergengsi Special Recognition in Real Estate Initiatives dalam ajang PropertyGuru Indonesia Property Awards. ...PSU Tahun 2021 Tembus Rp 201 Miliar
Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah merealisasikan bantuan prasarana, sarana dan utilitas (PSU) Tahun Anggaran 2021 sebanyak 25.781 unit ...Mau Mood Booster Meningkat? Pakai 3 Warna Cat Interior Ini
Jakarta – Suasana rumah yang nyaman bisa meningkatkan mood (suasa hati) penghuninya. Salah satu cara menciptakannya adalah dengan mengaplikasikan cat interior di ...Maroko Jajaki Peluang Kerja Sama Ekraf
Jakarta – Pemerintah Indonesia dan Maroko menjajaki peluang kerja sama sektor industri ekonomi kreatif (ekraf). Dalam pertemuan dengan Duta Besar Maroko untuk Indonesia, ...BTN Siap Penuhi KPR Subsidi untuk 250.000 Unit per Tahun
BANDUNG – Para pemangku kepentingan di sektor perumahan telah menyiapkan berbagai strategi untuk memenuhi permintaan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) yang ...Pemerintah Hormati dan Patuhi Putusan MK Terkait UU CK
Jakarta – Pemerintah menghormati dan mematuhi putusan Mahkamah Konstitusi (MK). Selain itu, pemerintah akan melaksanakan UU Nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta ...Jokowi: Realisasi Investasi Jangkar Ekonomi
Jakarta – Ketidakpastian global yang selama ini terjadi telah berdampak besar terhadap perekonomian Indonesia. Untuk itu, Presiden Joko Widodo menekankan pentingnya realisasi ...Demi Selamatkan Perusahaan, Taipan Properti Tiongkok Rogoh Kocek Pribadi Rp54,2 T
Jakarta – Taipan properti di Negeri Tirai Bambu rela merogoh koceknya sendiri demi menyelamatkan perusahaan. Tak tangung-tanggung, total nilai uang yang keluar ...