Page 25 - Majalah RealEstat Indonesia Edisi Mei 2024
P. 25

ISU PASAR



                                                                                  “Tingginya permintaan
                                                                                  juga dipengaruhi
                                                                                  oleh keinginan
                                                                                  memiliki rumah

                                                                                  dengan harga

                                                                                  yang lebih
                                                                                  terjangkau,

                                                                                  lingkungan yang lebih

                                                                                  asri, dan akses yang
                                                                                  mudah ke pusat kota.”
                                                               FOTO-FOTO: ISTIMEWA
               “Tingginya permintaan juga dipengaruhi   Denpasar menegaskan kekuatan pasar pro-  properti Bali,” ungkapnya.
            oleh keinginan memiliki rumah dengan harga   perti di Bali yang didorong oleh sejumlah ke-  Menurut Johannes, wisatawan asing kini
            yang lebih terjangkau, lingkungan yang lebih   bijakan  maupun  insentif  yang  mendukung   mencari  properti untuk jangka waktu yang
            asri, dan akses yang mudah ke pusat kota,” ung-  kepemilikan asing dan sektor pariwisata,”   lebih panjang dan memilih lokasi dari pusat
            kap Marisa.                         pungkas Marisa.                    keramaian. Selain itu, juga terdapat perubahan
               Sepanjang kuartal I-2024, tiga kota  di   Founder dan CEO Oxo Group Indonesia   tren pasar sebelum pandemi Covid-19 dengan
            Jabodetabek  yang  mencatatkan  pertumbuh-  Johannes  Weissenbaeck berpendapat sektor   sebagian besar pasar Oxo Group didominasi
            an harga hunian secara kuartalan adalah Bogor   properti di Bali diperkirakan akan mengalami   oleh konsumen dari luar negeri seperti Aus-
            (3,2%), Depok (1,3%) dan  Tangerang (0,7%).   pertumbuhan positif di tahun 2024. Hal ini   tralia, Singapura, dan lain-lain. 
            Sedangkan  di  Pulau  Jawa,  pertumbuhan  ke-  didukung oleh kondisi ekonomi yang kondusif   “Meski saat ini pasar domestik juga
            naikan harga di kuartal I dipimpin Surakarta   dan menjanjikan.        memburu properti hunian di Bali. Adapun
            (2,4%), Bandung (1,8%) dan Semarang (0,1%).   Pulau  Bali menempati  posisi  teratas   masyarakat seperti dari Jakarta dan Surabaya
               Sementara di luar Pulau Jawa, tiga kota   sebagai tujuan wisata  di website perjalanan   banyak mencari second home di Bali,” jelasnya.
            yang mengalami pertumbuhan kenaikan har-  Trip Advisor dengan lebih dari 15 juta wisata-  Dia menilai kemampuan yang dimiliki
            ga secara kuartalan adalah Makassar (3%), Den-  wan pada 2023, melebihi target pemerintah   oleh  masyarakat  Indonesia  untuk  mem-
            pasar (2,1%) dan Medan (1,4%).      Indonesia.                         beli properti mewah di Bali cukup besar.
               Adapun dari segi popularitas, lokasi terpo-  “Angka tersebut diperkirakan akan sema-  Masyarakat Indonesia juga berani menge-
            puler adalah  Tangerang dengan persentase   kin meningkat di tahun 2024, sehingga akan   luarkan dana untuk membeli hunian berkua-
            15%  dari  total  listing enquiries  untuk  rumah   berkontribusi pada prospek gemilang pasar   litas tinggi. (Teti Purwanti)
            di Indonesia pada bulan ini. Diikuti Jakarta
            Selatan (11,4%) dan Jakarta Barat (10,4%).  

            Kekuatan Pasar
               Sementara itu, Denpasar mencatatkan
            selisih pertumbuhan harga di atas laju inflasi
            tahunan sebesar 10,2%. Data Rumah123 pada
            bulan Maret mencatat, dominasi permintaan
            hunian di Denpasar dari segmen menengah
            atas dengan harga  Rp1 hingga Rp3 miliar
            mencapai  54,8%,  diikuti  oleh  segmen  pasar
            lainnya direntang harga Rp400 juta hingga Rp1
            miliar sebesar 30,1%, rentang harga di atas Rp5
            miliar sebesar 7,2%, dan rentang harga Rp3
            hingga Rp5 miliar sebesar 6,6%, dan di bawah
            Rp400 juta sebesar 1,3%. 
               “Tren pertumbuhan harga yang kuat
            dan konsisten selama tahun 2023-2024 di

                                                                                       RealEstat Indonesia  |  Edisi 209, Mei 2024   |   25
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30